Kenali Gejala Penyakit Kutil pada Ayam Kampung
Dalam memulai usaha beternak ayam kampung super tidak sedikit peternak yang mengeluhkan tentang keadaan ayam selama masa pemeliharaan. Ada yang dari pemelihaaran ayam usia DOC hingga masa panen dalam keadaan sehat – sehat dan lancar. Dan ada juga peternak yang mengalami kerugian akibat DOC atau Ayam yang diternakan mengalami serangan penyakit. Tentu hal ini sangat …