3 Manfaat Penggunaan Kandang Ayam Umbaran untuk Peternakan
Kandang ayam umbaran menjadi salah satu solusi bagi peternak ayam yang ingin memelihara ayam dengan model umbaran. Bagi peternak sapi atau domba, membiarkan hewan ternak berkeliaran di luar kandang adalah hal yang biasa. Untuk peternak ayam pun dapat melakukan hal yang sama walaupun ada beberapa resiko bila ayam-ayam tersebut berkeliaran. Saat kita memberi makan ayam, …