Harga Bibit atau DOD Bebek Mojosari di Seluruh Wilayah Indonesia
Bebek mojosari terkenal dengan kemampuannya dalam menghasilkan telur yang berkualitas tinggi. Banyak dari peternak bebek petelur yang tertarik untuk mencoba mengembangbiakkan bebek mojosari dengan harapan dapat memberikan keuntungan. Cirikhas bebek mojosari yang sangat mencolok yaitu memiliki bulu berwarna coklat dengan paruh berwarna hitam. Telur bebek mojosari berwarna biru dan sering diolah menjadi telur asin yang …