Beternak Bebek Peking Masih Berpeluang Besar dan Masa Panennya juga Cepat
Beternak Bebek Peking Masih Berpeluang Besar dan Masa Panennya juga Cepat Bebek peking adalah salah satu bebek pedaging yang paling nikmat untuk kita santap. Bebek asal Cina ini memiliki ciri-ciri yang cukup khas diantaranya bulu berwarna putih, mirip seperti angsa namun berleher pendek, postur tubuhnya gemuk seperti mentok tapi bukan mentok, paruh dan kakinya berwarna …