Membuat Kandang Ayam Onagadori yang Tepat Agar Ayam Merasa Nyaman

Membuat Kandang Ayam Onagadori yang Tepat Agar Ayam Merasa Nyaman – Ayam Onagadori berasal dari Prefektur Jepang. Sesuai dengan namanya Onagadori sendiri berasal dari kata  “O” berarti ekor, “Naga” yang berarti panjang dan “Dori” yang berarti unggas. Jadi dalam bahasa jepang dapat diartikan Unggas yang berekor panjang.  Jenis Ayam Onagadori termasuk dalam golongan jenis ayam hias berekor panjang seperti halnya Ayam Phoenix namun hanya pada ayam Onagadori jantan saja yang mempunyai ekor panjang . Bagi sebagian orang mungkin sudah tau mengenai jenis ayam hias.

Ayam Hias merupakan salah satu jenis ayam yang dibudidayakan hanya untuk dinikmati keindahan bulunya yang dijadikan sebagai hiasan di rumah anda termasuk ayam onagadori. Onagadori adalah jenis ayam yang sering terlihat merenung, jenis ayam bentinanya sendiri merupakan jenis ayam yang baik karena dapat menjaga anaknya sendiri dengan baik dan tanpa masalah karena pada umumnya Orang Jepang cukup senang memelihara jenis ayam ini. Berikut merupakan ciri-ciri ayam onagadori :

  • Bentuknya yang indah menjadikan ayam onagadori sebagai salah satu jenis ayam hias
  • Ekornya yang panjang bisa mencapai 3 meter
  • Ayam Onagadori memiliki berbagai warna pada bulunya diantaranya hitam, putih,kuning dan merah dan beberapa warna hasil kombinasi dari berbagai warna tersebut
  • Berat badannya bisa mencapai 2 kg untuk pejantan serta 1,3 kg bagi Indukan
  • Telurnya yang berwarna cokelat muda atau krem

Untuk saat ini Ayam Onagadori merupakan salah satu jenis ayam hias yang berkembang diberbagai wilayah di Indonesia. Banyaknya masyarakat Indonesia yang membudidayakan jenis ayam hias yang terkenal keunikannya yakni pada bulunya.  Untuk jenis ayam hias yang memiliki bulunya yang panjang sendiri dapat dibedakan menjadi 2 yakni Ayam Phoenix dan Ayam Onagadori. Perbedaan ayam phoenix dan ayam onagadori tersebut terlihat pada ujung ekornya yang panjang. Bagi Ayam Phoenix dengan ujung ekornya panjang dan lurus yang berbeda dengan ayam onagadori dengan ujung ekornya panjang serta ekornya cenderung lebih ikal jika dibandingkan dengan jenis ayam phoenix.

Dalam pemeliharan kedua jenis ayam berekor panjang dapat diberikan pakan yang cukup mudah kita temukan di lingkungan sekitar. Makanan ayam onagadori dapat diberikan pakan berupa dedak, bekatul, jagung lembut dan berbagai jenis pakan lainnya. Dalam pemberian pakannya sendri dapat dibedakan menurut usianya. Pada anakan ayam, dapat diberikan pakan voer atau BR dengan kandungan proteinnya yang tinggi yang berguna membantu pertumbuhan pada anakan ayam tersebut. Berbeda pada ayam usia dewasa yang dapat diberikan jagung, dedak, bekatul serta jenis pakan lainnya yang dapat di campurkan berbagai jenis sayuran. Hal ini berguna untuk memicu pada telur, keindahan bulu ayam serta keindahan pada tubuh ayam tersebut.  Pada ayam onagadori betina sendiri memiliki berat badan sekitar sekitar 1 kg – 1,3 kg.

Baca Juga!  Mengenal Jenis Ayam Phoenix Berbulu Panjang dan Lurus

Dalam pemeliharaannya sendiri yang berbeda dengan jenis ayam lainnya. Pemeliharaan Ayam Onagadori yang cukup penting adalah menjaga kebersihan kandangnya. Hal ini bertujuan untuk menjaga kebersihan kandangnya serta menjaga ekor ayam yang menyentuh tanah supaya tidak kotor dan merusak keindahannya sehingga ayam akan tetap cantik dan indah.  begitu juga dengan pemberian tempat bertengger . Kandang yang dibuatkan haruslah lebih luas guna menjaga keindahan pada ekor ayam. Karena pada kandang yang sempit akan berdampak buruk bagi ayam itu sendiri. Pemeliharaan kebersihan kandang ayam sendiri dapat dilkukan setiap hari dengan membersihkan tempat makan dan minum dari sisa-sisa pakan ayam serta membersihan kandang dari kotoran yam tersebut.

Kandang Ayam Onagadori  sebaiknya jauh lebih tinggi jika dibandingkan dengan jenis ayam biasanya. Hal ini cukup berguna untuk menjaga keindahan ekor ayam onagadori adar tetap dalam kondisi tenang. Dalam pemeliharaannya pun memang memerlukan tempat yang luas seperti yang sudah dijelaskan diatas yang memberikan ruang untuk ayam onagadori agar dapat bergerak bebas serta dapat menumbuhkan ekornya secara optimal.

Disamping itu kita juga harus memperhatikan hal-hal dalam pemeliharaan kandang serta pembuatan kandang agar ayam onagadori merasa nyaman  :

  • Ketika pemeliharaan kandang pastikan kandang memiliki fentilasi yang baik agar ayam selalu mendapatkan udara yang segar
  • Atap kandang sendiri harus dalam kondisi yang baik agar pada saat hujan tidak kemasukan air serta terhindar tempias air hujan
  • Sebaiknya dalam pembuatan kandang yang menghadap timur agar setiap harinya mandapatkan sinar matahari (Vitamin E) setap pagi guna membantu pertumbuhan ayam secara optimal.
  • Diutamakan  arah kandang yang tidak  berlawanan dengan arah mata angin karena seringkali virus penyakit yang dapat tersalurkan melalui angis tersebut.
  • Ayam Onagadori juga termasuk jenis ayam yang lincah dan aktif sehingga sering juga ayam jenis ini suka apabila kandangnya seperti kandang umbaran yang dapat bergerak bebas.
Baca Juga!  Beberapa Hal Menarik Mengenai Green Ringneck Pheasant

Berikut adalah daftar harga ayam ekor panjang onagadori dan ayam phoenix :

Harga Ayam Phoenix Per Ekor :

 1 Bulan   @ Rp200.000
2 Bulan   @ Rp300.000
3 Bulan   @ Rp400.000
4 Bulan   @ Rp550.000
5 Bulan   @ Rp700.000
Dewasa   @ Rp1.350.000

Harga Ayam Onagadori Per Ekor :

 1 Bulan   @ Rp200,000
2 Bulan   @ Rp300,000
3 Bulan   @ Rp400,000
4 Bulan   @ Rp550,000
5 Bulan   @ Rp700,000
Dewasa   @ Rp1,350,000

Berikut merupakan gambar ayam onagadori :

kandang ayam onagadori
Ayam Onagadori
kandang ayam onagadori
Ayam Onagadori Usia 3 Bulan
kandang ayam onagadori
Onagadori

Perkembangan Ayam Onagadori untuk saat ini memang masih tergolong terbatas dengan populasinya yang cenderung jarang kita temukan dipasaran Indonesia. Sehingga banyak kalangan orang yang mengembangbiakkan ayam ini untuk menghasilkan ayam onagadori yang memiliki warna bulu yang cantik dari hasil perkawinan silang. Dengan populasinya yang jarang kita temui menjadikan jenis ayam ini memiliki harga yang fantastis. Dengan demikian tidak menyurutkan bagi kalangan penghobi ayam hias untuk memburu jenis ayam ini.

Mengingat harga ayam phoenix yang relatif tinggi, dalam perkembangbiakannya yang masih dibudidayakan untuk ditetaskan yang bertujuan untuk memperbanyak jumlah ayam phoenix sendiri. Dan jika Anda ingin mencoba menetaskan telur ayam phoenix, kami menyediakan telur ayam phoenix yang siap di tetaskan baik dengan indukan ayam lain maupun dengan mesin penetas telur. Bagi anda yang lebih memilih bibit atau anakan ayam phoenix kami juga bisa mengirimkan ke seluruh penjuru Indonesia yang terjangkau kargo hewan. Untuk ayam phoenix dewasa juga bisa  Anda pesan di jualayamhias.com. Lihat daftar harga ayam hias terbaru di DAFTAR HARGA dan hubungi kami sekarangdi:

SMS/CALL/WHATSAPP

0812 2028 8686

Indosat:

0856-4772-3888

0857-2932-3426

Telkomsel:

0812-2028-8686

0822-2123-5378

XL:

0819-3140-9353

Kata Terkait :

ayam onagadori betina, perbedaan ayam phoenix dan ayam onagadori, ciri-ciri ayam onagadori, makanan ayam onagadori, gambar ayam onagadori, harga ayam ekor panjang onagadori,

Viky Ristiyarti

5/5 - (1 vote)
Pak Agus dan hobiternak.com

Agus Harianto S.Pt & Hobi Ternak Team 9

Tim hobiternak.com dalam penulisan artikel nya di dukung oleh Bapak Agus Harianto S.Pt, beliau sosok senior di dunia peternakan di Indonesia alumni Fakultas Peternakan dan bersinergi dengan Akademisi lainya. Kami senantiasa berikhtiar berbagi tulisan yang bermanfaat.

Komentar, kritik dan saran yang membangun sungguh merupakan energi positif bagi kami.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

WhatsApp GRATIS Konsultasi atau Order via WA