Apakah Harga Ayam Arab Murah? Temukan Jawabannya di Sini

Harga jual ayam arab sebenarnya bisa dikatakan murah bisa juga dikatakan mahal. Hal ini tergantung dengan wilayah tersebut. Biasanya jika permintaan tinggi namun stocknya sedikit harga jualnya akan menjadi tinggi atau mahal.

Namun sebaliknya jika tidak banyak peminat dan stocknya melimpah, maka harga jualnya bisa murah atau terjangkau.

Ayam arab adalah jenis ayam buras yang sering dikembangbiakkan oleh peternak untuk diambil hasil telurnya.

Berbeda dengan ayam ras petelur merah, harga ayam arab dewasa ternyata lebih tinggi. Biasanya ayam arab dewasa harganya lebih dari Rp 120.000 ke atas, sedangkan ayam ras petelur merah harganya dibawah itu.

Ayam arab indukan | image 1
Ayam arab indukan | image 1

Berikut daftar harga ayam arab saat ini :

*PULLET AYAM ARAB (BETINA)*
100 rb : 4 bulan
120 rb : 4,5 bulan
130 rb : 5 bulan

*PULLET AYAM ARAB (JANTAN)*
150 rb : 4 bulan
170rb : 4,5 bulan
180 rb : 5 bulan

Bagi sebagian orang, ada yang menyebutkan bahwa harga ayam arab di wilayahnya relatif cukup terjangkau, namun ada sebagian orang lagi yang menganggap harga ayam arab di wilayah lain relatif tinggi.

Jadi bisa disimpulkan bahwa sebenarnya harga ayam arab tergantung dengan wilayahnya masing-masing. Karena tiap peternak juga mempunyai patokan harga yang berbeda-beda.

Saat ini ayam arab mulai banyak peternak yang mengembangbiakkan, alasannya karena mudah dipelihara dan produktivitas telurnya lumayan tinggi.

Ayam arab usia remaja | image 2
Ayam arab usia remaja | image 2

Untuk pemeliharaan ayam arab hampir sama seperti ayam petelur pada umumnya, bisa memakai kandang baterai atau kandang umbaran biasa.

Dalam satu tahun ayam arab dapat menghasilkan telur sejumlah 250-260 butir per ekornya. Lumayan tinggi bukan…

Bagaimana tertarik untuk memelihara ayam arab? kami dari hobiternak.com menyediakan

Pengiriman menjangkau ke seluruh wilayah Indonesia yang terjangkau dengan kargo hewan. Untuk pemesanan atau konsultasi silahkan bisa hubungi nomor dibawah ini :

WHATSAPP/TELPON/SMS

Baca Juga!  Pengaruh Pakan Ayam Arab Terhadap Produktivitas Telur

0856-4772-3888

CS 2
0812-4648-2525

CS 3
0813-6330-7506

Promo DOC KUB
Rate this post
Pak Agus dan hobiternak.com

Agus Harianto S.Pt & Hobi Ternak Team 9

Tim hobiternak.com dalam penulisan artikel nya di dukung oleh Bapak Agus Harianto S.Pt, beliau sosok senior di dunia peternakan di Indonesia alumni Fakultas Peternakan dan bersinergi dengan Akademisi lainya. Kami senantiasa berikhtiar berbagi tulisan yang bermanfaat.

Komentar, kritik dan saran yang membangun sungguh merupakan energi positif bagi kami.

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

× GRATIS Konsultasi atau order via WA