Kenapa Ayam Kalkun Mahal ? Apa alasannya ?

Mendengar nama ayam kalkun tentu sudah tidak asing lagi bukan di telinga kita ?Yaa.. benar sekali ayam kalkun kini menjadi salah satu unggas yang banyak dibudidayakan oleh masyarakat.

Keberadaan ayam kalkun bukanlah hal yang asing atau sulit didapatkan. Ayam Kalkun cukup mudah ditermukan dan bukan menjadi unggas yang langka.

Ayam kalkun termasuk ke dalam jenis Ordo Gallifornes dan Genus Meleagris asli dari Amerika Serikat. Padahal keberadaan ayam kalkun ini banyak ditemukan di Afrika, maka tak jarang masyarakat mengira bahwa ayam ini berasal dari Afrika.

Ayam kalkun termasuk jenis unggas yang memilki tumbuh yang besar, beda dari jenis ayam pada umumnya | image 1
Ayam kalkun termasuk jenis unggas yang memilki tumbuh yang besar, beda dari jenis ayam pada umumnya | image 1

Jika dilihat dari bentuk fisik tubuh ayam kalkun ini memiliki ukuran yang lebih besar dibanding dengan unggas lainnya. Bobot ayam kalkun rata-rata antar 3,6 – 7,2 kg/ ekornya dengan tinggi sekitar 1 m dan lebar 25-30 cm.

Selain itu ayam kalkun dikenal juga menjadi unggas unggul karena memiliki tekstur daging yang lezat serta bulunya yang cantik.

Ayam kalkun terbagi menjadi berbagai macam jenis, 10 jenis ayam kalkun yang paling terkenal di dunia pun terdiri dari :

NOJenis-jenis Ayam Kalkun
1Kalkun Bronze
2Kalkun Golden Palm
3Kalkun White Holland/ Kalkun Putih
4Kalkun Burbon Red/ Ayam Kalkun Merah
5Kalkun Black Spanish
6Kalkun Blue Slate
7Kalkun Royal Palm
8Kalkun Self Buff
9Kalkun Narragansett
10Kalkun Pencilled Palm
Ayam kalkun terdiri dari bermacam-macam jenis dan dapat dibedakan berdasarkan dengan warna bulunya | image 2
Ayam kalkun terdiri dari bermacam-macam jenis dan dapat dibedakan berdasarkan dengan warna bulunya | image 2

Dari kesepuluh jenis ayam kalkun yang paling terkenal di dunia tentu harga yang ditawarkan di setiap jenisnya berbeda-beda. Hal ini juga berpengaruh pada harga di setiap usia ayam kalkun tersebut. 

Beberapa masyarakat pun juga berpendapat bahwa harga ayam kalkun mahal, padalah pendapat tersebut tidaklah tepat. Marilah kita simak pada pembahasan berikut ini :

Apakah benar harga Ayam Kalkun mahal ?

Keberadaan ayam kalkun yang memiliki postur tubuh besar, daging yang padat berisi serta bulu ayam kalkun yang cantik membuat sebagian orang mengira bahwa harga ayam kalkun mahal.

Baca Juga!  Apa Sih Warna Darah Ayam Cemani Itu?

Padahal jika kita amati pada daftar harga ayam kalkun di hobiternak.com tidak terlalu mahal. Harga ayam kalkun mahal biasanya menyesuaikan dengan jenis ayam kalkun serta usia ayam kalkun.

Perlu peternak ketahui bahwa harga ayam kalkun tidaklah mahal. Harga kalkun mahal biasanya menyesuaikan dengan jenis kalkun dan juga usia ayam kalkun tersebut | image 3
Perlu peternak ketahui bahwa harga ayam kalkun tidaklah mahal. Harga kalkun mahal biasanya menyesuaikan dengan jenis kalkun dan juga usia ayam kalkun tersebut | image 3

Semakin cantik warna bulu ayam kalkun dan besar kecilnya postur tubuh ayam kalkun membuat harga ayam kalkun menjadi mahal. Selain itu faktor dari usia ayam kalkun pun juga mempengaruhi harga jual.

Semakin rendah usia ayam kalkun maka harga jual ayam kalkun yang ditawarkan menjadi tidak mahal. Sebaliknya jika usia ayam kalkun semakin tinggi maka akan berpengaruh pada harga jual ayam kalkun yang tinggi.

Selain diternakkan sebagai ayam hias, ayam kalkun banyak di jadikan sebagai ayam pedaging karena memilki bobot dan ukuran tubuh yang tinggi | image 4
Selain diternakkan sebagai ayam hias, ayam kalkun banyak di jadikan sebagai ayam pedaging karena memilki bobot dan ukuran tubuh yang tinggi | image 4

Untuk mengetahui jenis kalkun dan harganya yang terbaru, Anda dapat langsung menghubungi nomor whatsaap kami juga 0856-4772-3888.

Beternak ayam kalkun menjadi salah satu peluang usaha yang bagus, selain menjadi hobi dalam beternak ternak ayam kalkun pun dapat menghasilkan pundi-pundi uang. Hal ini dikarenakan ayam kalkun memiliki nilai jual pasaran yang tinggi dan perawatannya yang mudah.

Bagi yang tertarik untuk mengembangkan usaha ternak ayam kalkun bisa Anda dapatkan bibit ayam kalkun dihobiternak.com. Kami menyediakan ayam kalkun usia satu bulan hingga dewasa dengan harga terjangkau.

Kami siap mengirimkan pesanan ayam kalkun via kargo hewan seperti bis, travel, kereta dan pesawat. Untuk mendapatkan informasi mengenai daftar harga, cara pengiriman, cara perawatan dan lain-lainnya dapat langsung menghubungi layanan pelanggan kami berikut ini :

WHATSAPP/TELPON/SMS

0856-4772-3888

CS 2
0812-4648-2525

CS 3
0813-6330-7506

Promo DOC KUB
5/5 - (18 votes)
Pak Agus dan hobiternak.com

Agus Harianto S.Pt & Hobi Ternak Team 9

Tim hobiternak.com dalam penulisan artikel nya di dukung oleh Bapak Agus Harianto S.Pt, beliau sosok senior di dunia peternakan di Indonesia alumni Fakultas Peternakan dan bersinergi dengan Akademisi lainya. Kami senantiasa berikhtiar berbagi tulisan yang bermanfaat.

Komentar, kritik dan saran yang membangun sungguh merupakan energi positif bagi kami.

Satu pemikiran pada “Kenapa Ayam Kalkun Mahal ? Apa alasannya ?”

Tinggalkan Balasan

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

WhatsApp GRATIS Konsultasi atau Order via WA